ESP8266 harus tetap terkoneksi dengan NTP server, untuk itu di butuhkan akses wifi agar ESP8266 terkoneksi ke internet. Pada tutorial ini, penulis menggunakan hotspot dari handphone. Tentukan SSID dan password, ketika di konfigurasi.
Library
Tutorial jam digital menggunakan library yang sudah dipasang pada proyek-proyek sebelumnya.
NTPClient, library ini digunakan untuk sinkronisasi dengan NTP Server. Metode menambahkannya dengan cara Tools > Manage Libraries ketik ntpclient pada pencarian. Tampil NTPClient by Fabrice Weinberg > Install.
LiquidCrystal_I2C, library download di sini. File dalam bentuk rar kemudian di unrar, hasilnya berupa folder LiquidCrystal_I2C-master, rename menjadi LiquidCrystal_I2C, copy kan ke folder Documents > Arduino > libraries. Setelah proses penambahan library selesai, dilanjutkan penulisan code.
Berikut kodenya
SSID dan password sesuaikan dengan yang tersedia.
Tampilan LCD di baris pertama menampilkan jam. Pada baris kedua, menampilkan hari dan tanggal. Untuk tahun, yang di ambil 2 digit terakhir. Hal ini untuk mengakomodir karakter yang muncul lebih dari 16 digit.
Link pembelian barang
Posting Komentar untuk "Jam Digital Dengan ESP8266 dan LCD I2C Berbasis NTP Server"